Thursday, October 13, 2016

Jangan berbohong

Jujur

Sebelum terlambat sebaiknya selalu untuk jujur. Karena perasaan akan tersiksa sendiri kalau berbohong. Sekali mencoba untuk berbohong, maka akan selalu ada kebohongan berikutnya, untuk selalu menutupi kebohongan yang dilakukan sebelumnya. Jujur. Apapun resikonya, akan lebih nyaman dalam diri. Juga terkesan baik.
Karena pada wajah orang yang tidak mau jujur dengan situasi apa adanya, akan sangat terlihat canggung. Mungkin menahan hati berdebar, atau takut ketahuan. Jujur saja, lebih aman.

Gambar motivasi untuk jujur dan kebaikan.


berbohong menutupi kesalahan

selalu berbuat baik